TWILLY SCARF MENAMBAH ESTETIKA PADA TAS

01 May 2023

Twilly scarf yang dibuat dengan cetak kain memiliki keunggulan dibandingkan dengan twilly scarf biasa, yaitu pelanggan dapat memilih desain yang sesuai dengan selera dan kebutuhan pada warna dasar tas yang pelaku usaha tas yang beragam. Selain itu, bahan kain yang digunakan juga berkualitas, sehingga twilly scarf akan terlihat lebih tahan lama dan berkualitas.

TX Print juga dapat mencetak desain atau motif twilly scarf dengan berbagai jenis kain, seperti satin, silk, atau chiffon. Pelaku usaha tas dapat memilih jenis kain yang sesuai dengan kebutuhan dan budget yang dimiliki, namun yang harus diperhatikan adalah jenis bahan yang akan dicetak agar warna pada Twilly scarf dapat detail dan tajam.

Selain untuk mempercantik tas, twilly scarf juga dapat digunakan untuk aksesoris fashion lainnya, seperti dijadikan scarf, headband, atau bahkan sebagai sabuk. Dengan berbagai macam pilihan desain dan jenis kain, twilly scarf dapat menjadi aksesoris yang multifungsi dan dapat digunakan pada berbagai kesempatan.

TX Print juga dapat memberikan layanan cetak kain bagi pelaku industri tas dengan jumlah yang besar maupun menengah seperti untuk keperluan souvenir atau merchandise. Dengan harga yang terjangkau dan kualitas yang baik.

Teknologi mesin cetak TX Print menggunakan mesin terkini yang mampu mencetak dengan kapasitas 6000 m2/hari. Pelaku industri tas dapat mempercayakan TX Print untuk hasil yang cepat dan aman untuk pelanggan yang berada di dalam maupun luar Depok. Jangan ragu untuk menghubungi TX Print, untuk kemitraan dapat menghubungi Whatsapp : +62 811 93 20801, +62 811 99 20801, telepon 021 - 27618376, dan email info@txprint.id


Give Reaction

Blog Lainnya

Teknik sablon menjadi pilihan utama dalam dunia cetak kain, terutama untuk menghasilkan desain berkualitas. Dari berbag ... read more
Apakah Anda sedang mencari layanan print kain berkualitas dengan minimum order yang terjangkau ? Kini Anda tidak perlu ... read more
Dalam dunia bisnis fashion dan konveksi, kebutuhan akan seragam berkualitas semakin meningkat. Salah satu teknik yang k ... read more
Industri fashion dan desain semakin berkembang dengan pesat, salah satunya berkat kemajuan teknologi print kain. Print ... read more
Ingin mencetak motif favorit pada kain dengan hasil yang tajam dan tahan lama? Teknik printing sublim adalah jawabannya ... read more
Dalam dunia percetakan, teknologi terus berkembang untuk memenuhi kebutuhan visual yang semakin beragam. Salah satu ino ... read more
Dapatkan penawaran exclusive + voucher 25rb!